Beberapa Alasan yang Membuat Fans Tak Rela Naruto Mati

Naruto Pegang Kunai
Naruto Pegang Kunai

CILACAP.INFO – Masa kanak-kanak dulu banyak sekali film kartun yang dapat ditonton pada akhir pekan dan dapat menemani libur hari minggu. Mulai dari kartun Doraemon, Dragon Ball, Popaye, One Piece, Power Ranger, Satria Baja Hitam dan Kekinian ada Upin-Ipin, shaun sheep.

Akan tetapi munculnya Naruto di televisi indonesia cukup menarik, Bahkan para fans nya pun tidaklah sedikit. Layaknya bersekolah, Naruto hadir dimulai dari kelas dasar, Ujian Chunin dan terdapat tingkatan-tingkatan.

Hadirnya kartun Naruto Bahkan membuat banyak orang menantikan episode demi episode dan tidak ingin melawatkan 1 episode, dimana kartun satu ini terdapat moment antara ketegangan saat bertarung yang menimbulkan sensasi tersendiri.

Bagi para fans yang telah menonton Naruto dari awal hingga lawan pain atau tobi dan Bahkan lawan toneri, kartun ini jelas saja membekas di hati mereka dan tersimpan dalam memori bagaimana ia mulai menyukai kartun tersebut, tidaklah lain karena tokoh fikif anime manga Naruto, ya justru Ninja Konoha itu sendiri yang menjadi The Last Hoakage setelah Tsunade dan Kakashi.

Fans juga tahu tentang cinta Hinata yang membuat mereka terharu alias baper, karena ketulusan yang dimiliki. Dimana klan Hyuga seperti Hinata itu memiliki kepribadian yang baik dan juga selalu berpaikan sopan karena dirinya terlahir dari klan yang juga terhormat.

Meskipun sejak ujian chunin, Naruto terlihat menaruh hati pada Sakura Haruno, namun hal itu terjawab saat turun salju dimana Naruto telah berhasil mengalahkan Pain Nagato. Bahwa Sakura tega berbohong kepada Naruto dengan menyatakan cinta, padahal maksudnya adalah agar ia bisa bersama sasuke.

Di Atas adalah momen berkesan bagi para fans, dan mereka tidak rela jika Naruto mati melawan Issihiki Otsutsuki baik itu dalam chapter 51 ia bisa mati dan bersiap mati karena mode terakhir.

Tampilkan Semua
Cilacap Info
IKUTI BERITA LAINNYA DIGOOGLE NEWS

Berita Terkait