1. Persiapan bahan dan peralatan
Sebelum memulai proses pembuatan jamu, persiapan bahan dan peralatan adalah langkah pertama yang sangat penting. Berikut adalah bahan-bahan yang dibutuhkan dalam pembuatan jamu tradisional jahe dan kunyit asam:
1. Jahe segar (sekitar 500 gram)
2. Kunyit segar (sekitar 500 gram)
3. Asam jawa (secukupnya)
4. Gula merah (sebesar 200 gram)
5. Air matang (2 liter)
6. Kemasan botol kaca atau plastik (disarankan yang food grade)
2. Peralatan yang dibutuhkan antara lain:
• Pisau atau parutan untuk memotong atau memarut jahe dan kunyit
• Panci untuk merebus
• Saringan untuk memisahkan ampas
• Botol kaca atau plastik untuk kemasan
• Ember atau wadah besar untuk menampung jamu
Eka Kartikawati (Mahasiswa KKN Universitas Peradaban Bumiayu)
Tampilkan Semua